Rosti Simanjuntak, ibu dari Yosua meluapkan emosi disidang lanjutan Kuat Ma'ruf dan Bripka Ricky Rizal. Rosti memohon diberikan keadilan atas kematian anaknya.
Ibu brigadir Yosua Hutabarat, Rosti Simanjuntak meminta jaksa menyelidiki Kuat Ma'ruf. Permohonan maaf Kuat Ma'ruf tidak mampu mengembalikan nyawa anaknya.
Sidang obstruction of justice atau perintangan penyidikan kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir Yosua Hutabarat kembali digelar, Kamis (03/11/2022).
Sidang kasus merintangi penyidikan pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat dengan terdakwa mantan Karo Paminal Propam Polri Hendra Kurniawan akan digelar hari ini.