Hasil survei Bank Indonesia menunjukkan harga properti residensial di Bali meningkat. IHPR triwulan II 2024 tumbuh 1,86% yoy, didorong kenaikan harga bangunan.
Pendiri Yayasan Animals Hope Shelter Christian Joshua menentang rencana suntik mati anjing di Bali. Ia mendesak pemerintah fokus pada vaksinasi dan sterilisasi.
Helikopter Bali Heli Tour PK-WSP terjatuh di kawasan Suluban, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali, Jumat (19/7). Berikut fakta-faktanya.
Penggerebekan pesta ulang tahun oleh komunitas pecinta anjing atau Bali Dog Guardians di salah satu rumah kos di Tabanan, Bali, viral di media sosial. Kenapa?