Fitria Sanjaya, salah seorang napiter berkali-kali mengucap syukur setelah berhasil mengibarkan Sang Saka Merah Putih di upacara peringatan kemerdekaan.
Kasetukpa Lemdiklat Polri Brigjen Pol Mardiaz Kusin Dwihananto merayakan HUT RI ke-78 tahun bersama masyarakat Sukabumi. Mardiaz mengingatkan soal pengorbanan.
Bendera merah putih berkibar di antara gunungan sampah. Bau menyengat tak mengurungkan antusias masyarakat untuk turut merayakan Hari Kemerdekaan di Sukabumi.