detikFinance
Imbas Harga Cabai Naik, Sambal Ayam Bakar Dijual Terpisah
Dikarenakan harga cabai terus naik, pemilik bernama Ahmad memutuskan untuk mengenakan biaya tambahan sebesar Rp 3.000/porsi untuk sambalnya itu.
Senin, 27 Des 2021 14:41 WIB