Kabupaten Jember sukses melepas ekspor perdana kopi ke Mesir dan memulai penanaman jagung. Ini menandai kemajuan koperasi desa dalam sektor pangan dan ekspor.
Pagar Sport Center Indramayu kondisinya memprihatinkan, besi hilang. Revitalisasi terhambat anggaran, membuat akses tak terkendali dan fasilitas terabaikan.
Pengadilan Agama Jakarta Selatan membenarkan kabar perceraian Raisa dan Hamish Daud. Humas PA Jaksel menyebut jika kedua nama tersebut telah terdaftar resmi.
Seorang pemuda di Lombok Tengah tewas diracun oleh temannya karena tuduhan mencuri handphone. Pelaku kini berstatus tersangka dengan ancaman hukuman berat.