Telkomsel mendukung AWMUN XII di Bali, memberikan beasiswa untuk 20 peserta Indonesia. Inisiatif ini mendorong pengembangan talenta muda di era digital.
Kementerian Transmigrasi memberangkatkan 306 calon komcad untuk pelatihan militer. Setelah lulus, mereka akan diberi pangkat setara TNI dan siap bela negara.
Nike Nurul Hikmah, ibu rumah tangga dari Tasikmalaya, dijatuhi hukuman 2 tahun penjara dan denda Rp 1 miliar karena perdagangan orang ke Dubai secara ilegal.
Pria bernama Dwi Hartono ditangkap karena jadi otak penculikan kacab bank yang ditemukan dibunuh M Ilham Pradipta. Terungkap dia residivis pemalsuan ijazah.
Dwi Hartono, salah satu aktor intelektual kasus penculikan dan pembunuhan seorang kacab bank di Jakarta, pernah dipenjara karena kasus pemalsuan ijazah.