Berbagai peristiwa kriminal terjadi di wilayah Sumut dalam sepekan terakhir. Di antaranya bentrok antara Grib dan PP hingga pembunuhan. Simak rangkumannya.
Lanal Karimun gagalkan penyelundupan Pekerja Migran Indonesia (PMI) ilegal ke Malaysia di perairan Kabupaten Karimun, Kepri. Satu WNA asal Malaysia diamankan.
Pemprov Kepri menggratiskan SPP bagi seluruh siswa SMA/SMK dan SLB Negeri. Hal itu untuk meningkatkan kualitas dan pemerataan akses pendidikan di Kepri.
Sohibul Iman menyebut habitat Anies sebetulnya bukanlah di partai Islam. Mad Ali menilai orang akan tertawa jika habitat Anies disebut bukan di kalangan Islam.