detikBali
Semangat Tak Kenal Usia, Ratusan Lansia Badung Mejangeran di HUT Mangupura
Ratusan lansia menari Tari Janger kolosal meriahkan HUT ke-16 Kota Mangupura. Bupati Badung apresiasi semangat mereka dan janjikan ruang lebih besar.
Sabtu, 22 Nov 2025 15:03 WIB







































