Laporan emak-emak ke Polda Jatim menambah daftar panjang korban investasi bodong dan arisan online. Mereka melaporkan terlapor berinisial L karena merugi Rp 5 M
Meningkatnya angka literasi keuangan di Indonesia tidak memperkecil kasus penipuan pinjaman online terutama bagi mereka yang berada di daerah pedesaan.
Ortu biduan yang diduga melakukan penipuan berkedok arisan bodong mengungkapkan bagaimana dirinya sempat menjadi sasaran emosi para korban. Begini pengakuannya.
Para biduan mengadu ke Polresta Malang Kota usai menjadi korban arisan bodong. Pelakunya yakni peserta ajang pencarian bakat penyanyi dangdut di TV nasional.