Petugas Damkar Mataram berhasil menyelamatkan tangan seorang pria yang terjebak di mesin penggiling daging. Korban dibawa ke RSUD untuk penanganan lebih lanjut.
Artis senior Donny Kesuma dilarikan ke rumah sakit karena mengalami serangan jantung. Ia dirawat setelah mengalami gejala, salah satunya tubuh terasa lemas.
Ginjal berperan penting dalam tubuh. Konsumsi air dan makanan seperti kacang merah, semangka, dan cranberry dapat mendukung kesehatan ginjal secara alami.
Kondisi tubuh saat bangun tidur dapat menandakan adanya gangguan kesehatan, salah satunya kolesterol tinggi. Berikut gejala yang dapat muncul di pagi hari.
Dua pria berduel di Cikarang Barat, satu tewas akibat tikaman senjata tajam. Pelaku berhasil ditangkap dan sedang diperiksa polisi untuk motif kejadian.
Seorang santri di Lumajang keracunan asam klorida setelah minum dari botol kemasan. Kini, ia terbaring lemas dan membutuhkan penggalangan dana untuk perawatan.
Presenter Mpok Alpa meninggal dunia akibat kanker. Raffi Ahmad dan Irfan Hakim menghormati privasi Mpok Alpa yang tidak ingin sakitnya diketahui publik.