Inovasi berupa RVM atau mesin penukaran sampah botol plastik menjadi pulsa menarik perhatian warga Bogor. Sebab dari botol, warga bisa mendapatkan pulsa.
Hakim menunda pembacaan vonis terhadap terdakwa pembunuhan mahasiswi Polmed. Penundaan itu dilakukan karena satu hakim anggota berhalangan hadir karena sakit.
Menumpahkan pesanan milik pelanggan di perjalanan, seorang pengemudi ojek online (ojol) lakukan hal tak terduga. Kamera CCTV merekam jelas aksinya tersebut.