Pemda DIY menyebut proyek pembangunan Jalur Jalan Lintas Selatan (JJLS) di Saptosari, Gunungkidul, tetap dilanjutkan meski ditemukan gua di proyek tersebut.
Guru Besar dari Fakultas Geografi UGM, Prof Eko Haryono, menilai ada probabilitas temuan gua di JJLS bisa jadi objek wisata namun perlu penelitian lebih lanjut.
Desa Wisata Tompo Bulu menawarkan keindahan alam, pendakian Gunung Bulusaraung, gua, air terjun, dan fasilitas homestay. Destinasi ideal untuk refreshing!