detikSumut
Geng Motor Bacok Pengamen di Asahan Ditangkap, Korban Dikira Kelompok Lawan
Polres Asahan menangkap anggota geng motor yang menyerang dan membacok seorang pengamen bernama Ariful Hadi (25). Korban dikira anggota geng motor lawan.
Selasa, 07 Jan 2025 13:20 WIB