Doni Alamsyah berbagi pengalaman berperan sebagai Sukardi dalam film Qodrat 2, termasuk tantangan adegan pertarungan dengan Vino G Bastian. Tayang Lebaran 2025.
Welly Suhery dan Parulian akan dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pasaman, Sumbar, besok. Pelantikan dilakukan oleh Gubernur di Auditorium Gubernuran.
Mantan KSAU Chappy Hakim luncurkan biografi ibunya, 'Mamak Pulang', sebagai ungkapan cinta dan penghormatan. Buku ini dirilis saat ulang tahunnya ke-78.
Nelayan Gresik, Akhmat Juwarianto alias Totok ditemukan meninggal usai dinyatakan hilang 3 hari. Dia hilang usai perahunya menabrak Bendung Gerak Sembayat.