detikPop
Mangaka Dr.Stone Luncurkan Seri Shonen Terbaru
Komikus Boichi, pencipta Dr.Stone, akan merilis manga baru berjudul The Marshal King pada 7 Februari 2025. Cerita mengikuti Jim Godspeed, putra penjahat.
Kamis, 06 Feb 2025 08:01 WIB