detikInet
PDNS Diretas, Menko Polhukam Wajibkan Semua Instansi Punya Back Up
Serangan ransomware ke PDNS 2 membuat layanan pemerintah terganggu. Seusai insiden tersebut, Menko Polhukam wajibkan seluruh instansi memiliki back up data.
Senin, 01 Jul 2024 14:54 WIB