detikJabar
Strategi Bupati Citra Atasi Siswa Nakal di Pangandaran
Pemerintah Kabupaten Pangandaran memilih Satpol PP untuk mengatasi pelajar nakal, bukan mengirim ke barak. Penanganan awal dilakukan dengan patroli rutin.
Jumat, 02 Mei 2025 18:30 WIB