KPU membuka pendaftaran calon kepala daerah untuk Pilkada 2024. Karna Sobahi dan Koko Suyoko mendaftar di hari pertama dengan dukungan ribuan pendukung.
Jalan lintas Riau-Sumatera Barat di Kabupaten Kampar amblas akibat hujan deras. Akibatnya, akses kedua arah dilakukan buka tutup sementara menunggu perbaikan.
Massa dari berbagai elemen, termasuk komika dan selebritas, berunjuk rasa menolak revisi UU Pilkada di depan DPR. Mereka mendesak agar suara rakyat didengar.