Pemerintah Indonesia mengeluarkan aturan baru untuk jemaah dan petugas haji. Selain vaksin meningitis, mulai tahun ini juga diwajibkan vaksinasi polio.
Orangutan Santi di Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya melahirkan bayi betina bernama Julia. Kelahiran ini menandakan keberhasilan konservasi orangutan.
Wamenaker Noel mengapresiasi acara Hoegeng Awards 2025. Dia menyebut para nominator menjadi bukti polisi telah melakukan pelayanan melebihi tugas aslinya.
Kemenag mengatakan seluruh Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) wajib melakukan pelaporan mandiri atau self report pekerjaan via aplikasi eāPenkin.