Tinta sejarah akan tercipta bagi Indonesia dengan peluncuran satelit Satria-1 dari Cape Canaveral, Florida, AS. Kalian bisa nonton lewat live streaming.
Sidang perdana terdakwa M Yusrizki Muliawan dan Windi Purmama akan digelar Kamis besok. Keduanya akan menjalani sidang dakwaan terkait kasus korupsi BTS 4G.