Adapun salah satu wujud penguatan yang bisa dilakukan ialah mengawal pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo-Gibran dalam mewujudkan visi Indonesia Emas 2045.
PDIP tidak gentar meski Bobby Nasution diusung 'Super Koalisi' di Pilgub Sumut 2024. Kemenangan pasangan calon pada Pilkada lebih ditentukan suara masyarakat.
Musa Rajekshah alias Ijeck mengumumkan jika dia siap maju menjadi calon Gubernur Sumut. Ijeck mengaku siap bersaing dengan Edy Rahmayadi dan Bobby Nasution.