Tanggal Lebaran Idul Fitri 2025 ditetapkan oleh Muhammadiyah dan NU pada 31 Maret. Pemerintah akan menggelar sidang isbat hari ini, cek informasinya di sini1
Warga Bima merayakan Idul Fitri dengan tradisi unik menyalakan Ilopeta, lilin tradisional yang melambangkan kegembiraan dan menghormati arwah keluarga.
Menyambut puncak perayaan Nyepi, ribuan umat Hindu suku Tengger di Lumajang menggelar pawai ogoh-ogoh. Mereka mengarak ogoh-ogoh di jalan raya Senduro Lumajang.
Idul Fitri 2025 diperkirakan jatuh pada 31 Maret. Temukan 35 ucapan selamat dalam bahasa Inggris untuk merayakan hari kemenangan ini dengan penuh makna.
Hari Raya Idulfitri dirayakan dengan suka cita. Temukan beragam ucapan selamat Lebaran dalam berbagai bahasa daerah di Indonesia untuk mempererat silaturahmi.
Wamen ESDM Yuliot Tanjung tinjau kesiapan listrik PLN di Cirebon untuk Ramadan dan Idulfitri 2025. PLN siapkan 617 SPKLU dan backup listrik di tempat ibadah.
Umat Hindu di Kota Malang menggelar Tawur Agung Kesanga menjelang perayaan Hari Raya Nyepi 1947 Saka. Prosesi keagamaan ini dipusatkan di Lapangan Rampal.