Ira Swara berbagi tantangan ekonomi keluarganya akibat pandemi. Suami beralih jadi driver online, sementara putrinya hampir berhenti kuliah karena biaya.
Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka hadir di acara Grab Indonesia di Ancol, Jakarta, merayakan HUT ke-79 RI dan mendukung kendaraan listrik.
Seorang driver taksi online lapor polisi usai kehilangan mobilnya. Pria bernama Marsaleno Saputra (20) itu diduga dibius terlapor hingga tak sadarkan diri.