Pria asal Jember, Jawa Timur, ditemukan tewas. Ia diduga sengaja melompat ke Sungai Ayung, Sibanggede, setelah dikejar sekelompok orang yang diduga geng motor.
Pemkab Bandung memberikan bantuan kepada keluarga bocah Fauzan yang meninggal akibat gempa. Bupati Dadang Supriatna berjanji akan terus memantau kondisi korban.