KPU RI mempersilakan masyarakat mengkampanyekan kotak kosong di Pilkada dengan calon tunggal. Namun KPU tidak akan memfasilitasi kampanye kotak kosong.
Kawanan perampok bersenpi dan bersajam yang menggasak Rp 62 juta di minimarket di Jombang ditangkap. Polisi menembak kaki salah satu pelaku karena melawan.
Jakarta ini memiliki 1.500 taman yang pada dasarnya jam 6 sore sudah tutup, gelap gulita. Besok kita akan membuat seluruh taman di Jakarta menyala," kata Rano