Menteri PPPA Arifah Fauzi mengunjungi pengungsian erupsi Gunung Lewotobi, memberikan dukungan psikososial dan menyerahkan dignity kit kepada anak-anak penyintas
Vadel Badjideh telah ditetapkan sebagai tersangka atas pelanggaran UU Perlindungan Anak. Dirinya terancam penjara minimal 5 tahun dan maksimal 15 tahun.