Dalam lawatan perdana ke Jatim, Cawapres Gibran Rakabuming berkunjung ke Ponpes Amanatul Ummah, Mojokerto. Gibran salat Jumat dan sambutan dialog kebangsaan.
Ketua DPD Demokrat Jawa Timur Emil Dardak membenarkan kabar eks Kepala Bapenda Jatim Boedi Prijo Soeprajitno jadi Ketua TKD Prabowo-Gibran Jatim. Ini katanya.
Sebelas orang diamankan dalam operasi tangkap tangan di Kalimantan Timur. Belasan orang yang ditangkap ini terdiri dari penyelenggara negara dan pihak swasta.
Uskup Agung Ende Mgr Vincentius Sensi Potokota wafat pada Minggu malam (19/11/2023) karena kanker usus. Berikut sosok Uskup Agung Ende di mata sejumlah tokoh.