Batu giok raksasa seberat 5 ribu ton ditemukan di Nagan Raya, Aceh. Penemuan ini mendukung pembangunan Masjid Giok yang menjadi destinasi wisata religi.
Dua jemaah calon haji asal Aceh Besar berusia 96 tahun atau hampir satu abad. Keduanya akan bergabung dengan jemaah kloter 11 saat berangkat ke Arab Saudi.
Menjelang peringatan kemerdekaan, khotbah Jumat mengajak umat Islam merenungi makna kemerdekaan sebagai amanah untuk memperkuat persatuan dan keadilan.