Puluhan orang ditangkap polisi dalam unjuk rasa di Cianjur. Aksi berujung ricuh saat massa merobohkan gerbang dan melempar batu. Polisi gunakan gas air mata.
Wahyudin Moridu dipecat dari PDIP setelah pernyataan viralnya tentang merampok uang negara. Ia minta maaf dan menyebut penyebar video adalah wanita inisial D.