Israel kembali melanggar gencatan senjata Gaza yang berlaku sejak 10 Oktober lalu. Serangan udara menewaskan sedikitnya 24 warga Palestina dalam sehari.
Polisi memburu bandar narkoba perempuan yang melarikan diri setelah viral di media sosial. Selama Operasi Antik Marano, 15 pelaku narkoba berhasil ditangkap.