Seorang perempuan berinisial RR ditangkap polisi atas dugaan perdagangan orang. Dia memberangkatkan dua korban ke Taiwan, namun dibawa ke Jepang dan ditangkap.
Sejumlah kelompok tari tertipu lomba tari abal-abal di Semarang. Lomba itu digelar oleh seorang dosen kampus swasta. Panitia mencatut nama sejumlah sponsor.
Pasar Tebet Barat, pusat percetakan undangan pernikahan di Jakarta, mengalami penurunan pesanan akibat tren undangan digital. Omzet toko menurun drastis.
Bayern Munich dikejutkan Aston Villa setelah tumbang dengan skor 0-1 di lanjutan Liga Champions. Posisi Manuel Neuer disorot karena kebobolan gol Villa.
Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil mengaku siap didemo siapapun jika terpilih di Pilgub 2024. Namun dia mengatakan tak siap jika didemo ibu-ibu.