Ketua DPR Puan Maharani prihatin akan tuduhan kekerasan pada guru Supriyani. Ia berharap guru bisa diberikan ruang untuk mendidik siswa tanpa ancaman hukum.
Inspirasi College mengadakan uji kompetensi wartawan muda untuk mendukung SDGs, melibatkan 11 jurnalis. Program ini fokus pendidikan berkualitas dan integritas.
Raudi Akmal, anak Sri Purnomo, hadir sebagai saksi kasus dana hibah pariwisata Kabupaten Sleman tahun 2020. Ia dicecar JPU hingga hakim soal dana hibah.