Muhammad Husyein Al Imam (23), pemuda asal Tambak Lorok, Semarang, lumpuh setelah tertimpa gerbang saat bekerja. Hampir setahun dirinya mengalami kelumpuhan.
Video viral menunjukkan perjuangan warga Pulau Mandangin evakuasi pasien kritis menggunakan perahu nelayan. Akses kesehatan di daerah terpencil sangat terbatas.
Dua pelajar SMP PGRI 01 Kayong Utara masih dirawat akibat dugaan keracunan MBG. SPPG telah mengambil sampel sisa makanan dan muntahan dari pelajar untuk diuji.
Dinas Kesehatan Kota Bima tetap merekrut tenaga honorer nakes pada 2024-2025 meski ada larangan. DPRD akan membentuk pansus untuk menindaklanjuti masalah ini.