Akses Jalan Raya Magelang-Boyolali tepatnya di Wonolelo, Sawangan, Kabupaten Magelang, tertutup material longsor. Pembersihan akses dilakukan dengan alat berat.
Kecelakaan melibatkan 2 sepeda motor dan 1 truk terjadi di Desa Rowosari, Ulujami, Pemalang. Gegaranya pemotor ngerem mendadak saat ada ular menyeberang jalan.
TPA Suwung, tempat pembuangan sampah terbesar di Bali, akan ditutup. Rencana ini menimbulkan keresahan masyarakat terkait penumpukan sampah dan dampaknya.
Viral dugaan skandal perselingkuhan oknum kades di Lamongan. Istrinya melapor ke polisi atas perselingkuhan dan KDRT. Bupati akan beri sanksi jika terbukti.