Ibunda Bharada Richard Eliezer Pudihang Lumiu, Rynecke Alma Pudihang, mengatakan putranya ingin tetap menjadi polisi usai menjalani vonis 1,5 tahun penjara.
Hari Keadilan Sosial Sedunia atau World Day of Social Justice diperingati 20 Februari. Hari Keadilan Sosial Sedunia diresmikan oleh PBB pada 26 Desember 2007.
Richard Eliezer mengajukan perpanjangan status justice collaborator ke LPSK. Permohonan Eliezer sudah dikabulkan LPSK dengan masa waktu 6 bulan ke depan.