Brigjen Hendra Kurniawan terseret kasus penembakan Brigadir J. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membongkar peran dari eks Karopaminal Div Propam Polri itu.
Gubernur Sumut Edy Rahmayadi meminta agar judi ditutup. Sambil tersenyum, Edy mengatakan khawatir bupati dan wali kota ikut bermain jika judi tidak ditutup.
Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi jadi tersangka pembunuhan Brigadir J. Kini mereka kembali dipolisikan karena menuding Brigadir J melakukan pelecehan seksual.
Kamaruddin mengatakan Sambo dan Putri membuat laporan palsu ke Polres Jakarta Selatan, yakni tudingan Brigadir Yosua melecehkan dan mengancam membunuh Putri.