Mie instan selalu enak dipadukan dengan aneka bahan. Seperti sosis yang ditumis, telur goreng hingga keju leleh. Gurih pedas dan makin enak saat dimakan hangat.
Tersembunyi di lanskap hijau Bali Timur, tepatnya di Karangasem, Tukad Arca merupakan pemandian alami dengan view alam yang menakjubkan. Airnya sebening itu!
Kuliner Bangka begitu beragam, salah satunya capcay yang berbeda dengan capcay yang jamak ditemui di Jakarta. Dua hal ini jadi kunci keunikan capcay Bangka.