Polisi telah memeriksa Tiko Aryawardhana terkait dugaan penggelapan Rp 6,9 miliar. Tiko meminta kasus ini tak dikaitkan dengan istrinya, Bunga Citra Lestari.
Pelancong Indonesia William Nugraha digetok taksi bandara di Filipina. Baru berkendara selama 15 menit dia harus membayar ongkos dengan harga selangit.
Mantan Anggota DPRD Kota Sukabumi Ivan Rusvansyah lagi-lagi terjerat kasus dugaan penipuan. Modusnya investasi proyek dan mengiming-imingi korban keuntungan 10%