Pasangan nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) tiba di lokasi kampanye akbar sore ini. RIDO disambut teriakan antusias oleh para pendukung yang hadir.
AT (40), pria asal Desa Grajagan, Kecamatan Purwoharjo, Banyuwangi ditangkap polisi. Ini setelah dilaporkan karena menghajar keponakannya hingga babak belur.
Caleg PDIP dapil 2 Soppeng, Sulsel, bernama Nasfiding alias NF yang menjadi tersangka karena membawa istrinya ke lokasi kampanye menjalani sidang tuntutan.