Di bulan Ramadhan ini, selain kita bisa menambah pahala dengan beramal soleh, kita juga bisa menambah cuan dengan berjualan. Ini 13 ide jualan dan resepnya.
Kakek nenek berusia 80 tahunan di Singapura ini telah berjualan lumpia selama 39 tahun. Setelah puluhan tahun bertahan, pasangan ini dikabarkan akan pensiun.
Kurma menjadi primadona saat bulan Ramadan. Namun tak sedikit pedagang nakal yang menjual kurma palsu. Berikut cara membedakan kurma ajwa yang asli dan palsu.