Guru Beryl Hamdi Rayhan gugat UU Sisdiknas ke MK, usulkan pendidikan lingkungan hidup jadi mapel wajib. Ia juga usul pendidikan yang sama diterapkan di kampus.
Di SDN 001 Merdeka, ayah-ayah hadir mengambil rapor anak, menunjukkan peran aktif dalam pendidikan. Gerakan ini mendukung keterlibatan emosional orang tua.
Anggota Baleg DPR usulkan revisi UU Guru dan Dosen untuk meningkatkan kesejahteraan guru, termasuk penetapan upah minimum dan perlindungan hukum profesi.