Polres Sumedang masih menyelidiki banjir bandang di kawasan Citengah, Sumedang. Penyelidikan hari ini menyoroti perizinan tempat wisata dan bangunan vila.
Seorang pemuda nekat merampok sebuah minimarket di Kecamatan Widasari, Indramayu. Ia menodongkan senjata tajam, lantas menggasak uang belasan juta Rupiah.
Ratusan CPNS yang dinyatakan lulus mengudurkan diri. Meski ditinggalkan CPNS tersebut, instansi pemerintah masih punya kesempatan untuk membuka lowongan.
Menparekraf Sandiaga Uno serius menggaet turis Singapura. Meyakinkan Menteri Kesehatan Singapura bahwa pandemi COVID-19 di Indonesia tertangani dengan baik.