Anies Baswedan menanggapi kemungkinan berkoalisi dengan kubu Ganjar Pranowo-Mahfud Md. Dia menegaskan masih menunggu hasil pemungutan suara 14 Februari.
Capres nomor urut 01, Anies Baswedan, kampanye akbar di Lapangan Tegallega, Bandung. Jusuf Kalla (JK) dan Surya Paloh turun gunung mendampingi kampanye Anies.