detikFinance
Paket Penukaran Uang Receh di BI Jadi Rp 4 Juta per Orang
Tahun ini jumlah maksimal penukaran uang tunai menjadi Rp 4 juta per orang dari sebelumnya Rp 3,8 juta per orang.
Jumat, 15 Mar 2024 16:23 WIB







































