Polres Jombang mengganjar 24 anggotanya dengan pengharhargaan karena prestasinya. Salah satu prestasi yang mendapat apresiasi adalah ungkap kasus pembunuhan.
Polisi menerjunkan 1.146 personel untuk mengamankan Konferensi Persatuan Parlemen Negara-Negara yang tergabung dalam Organisasi Konferensi Islam (OKI) di DPR.
Bripka AN (38) tewas usai menenggak cairan pembersih kaca. Aksi oknum polisi itu dilakukan usai ditangkap terkait kasus narkoba di Kabupaten Sinjai, Sulsel.
Agus Prasetyo membunuh istrinya, Watiyem, dengan linggis usai minta cerai. Jasadnya ditemukan terbungkus kain merah di rumah mereka. Ini penampakan rumahnya.