Kejaksaan Agung (Kejagung) mengungkap asal-usul duit sogokan Rp 60 miliar ke hakim di balik vonis lepas kasus korupsi minyak goreng dari seseorang inisial MSY.
Mantan Kapolres Ngada, Fajar Widyadharma, ditangani Polda NTT terkait kasus pencabulan anak dan narkoba. Kapolda menegaskan Polri tidak toleransi pelanggaran.