detikBali
Vaksinasi Rabies Digelar di Desa Selanbawak Setelah Anjing Gigit Balita
Vaksinasi rabies darurat di Desa Selanbawak dilakukan setelah balita digigit anjing rabies. Edukasi masyarakat dan vaksinasi hewan peliharaan terus digalakkan.
Senin, 09 Sep 2024 13:40 WIB