detikNews
TNI Bongkar Pencurian Avtur Bandara Kualanamu, 3 Orang Ditangkap
TNI Angkatan Laut (AL) membongkar pencurian minyak avtur untuk pasokan Bandara Kualanamu di Pantai Dewi Indah, Kecamatan Pantai Labu
Jumat, 14 Feb 2025 05:05 WIB