detikNews
Video: Israel Kini Bombardir Tepi Barat, 10 Warga Palestina Tewas
Israel gencar melakukan serangan di Tepi Barat saat gencatan senjata di Gaza. Serangan udara Israel menewaskan sedikitnya 10 warga Palestina.
Kamis, 30 Jan 2025 09:12 WIB