Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengatakan penegakan hukum terhadap pelaku TPPO terus dilakukan. Dia mengatakan sekitar 900 tersangka yang ditindak.
Muzani mengatakan duet Prabowo dan Gibran hanya sebatas harapan. Ia menyadari jika Gibran tak memenuhi batasan syarat usia untuk maju sebagai cawapres.
Polri menyiapkan 619 personel untuk mengamankan kegiatan internasional ASEAN Ministerial Meeting on Transnational Crime (AMMTC) Ke-17 di Labuan Bajo, NTT.
Polri tetapkan 900 tersangka tindak pidana perdagangan orang (TPPO) menjelang pertemuan AMMTC ke-17 di Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).